Posted by : Unknown Jumat, 06 Januari 2012

Bagi para pecinta kopi, minuman kopi merupakan pendongkrak energi. Tak heran jika mereka bisa minum lebih dari satu cangkir kopi sehari. Apalagi buat para blogger yang hobby begadang, belum lengkap kalau tidak ditemani kopi.


Jika sobat tahu cara minum kopi yang baik dan bisa mengendalikan asupan kopi setiap harinya, kopi bisa memberikan dampak positif bagi tubuh sobat, Antara lain : 

Melindungi Jantung
Pecinta kopi yang mengkonsumsi 1-2 cangkir kopi hitam perhari memiliki resiko terkena stroke lebih rendah dibandingkan mereka yang tidak minum kopi. Hal ini disebabkan adanya antioksidan yang terkandung didalam kopi.Antioksidan yang terkandung didalam kopi membantu menahan efek buruk dari peradangan pada arteri.



Mecegah diabetes
Antioksidan kopi, memainkan peranan untuk meningkatkan sel tubuh terhadap insulin yang membantu mengatur kadar gula dalam darah. 

Menjaga Kesehatan Hati
Kafein didalam kopi bisa meminimalkan resiko munculnya sirosis dan penyakit hati lainnya. 

Meningkatkan Kekuatan Otak 
Disini antioksidan yang terkandung didalam kopi berperan penting untuk menangkal kerusakan sel otak dan membantu jaringan saraf bekerja optimal sehingga otak bekerja lebih baik.
Ada berbagai macam kopi didunia salah satunya adalah Kopi Luwak. Kopi Luwak Termasuk Salah satu Kopi Termahal didunia.

{ 1 comments... read them below or add one }

Blog Dofollow Silahkan Tinggalkan Komentar Sobat... Komentarnya Yang Manis Ya....!!!
Jangan Lupa Kunjungi Jasa Facebook Fanpage Murah
Buat Sobat Yang Mau Berbisnis Online Kunjungi Aja Langsung Bisnis Online Terbaru

- Copyright © Cafe Amaliun Indah - Skyblue - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -